Lama Pelatihan : 45 hari (360 JPL) + 2 hari UJK
Jumlah Peserta : 20 orang/angkatan
Jumlah Angkatan : 3 Angkatan/Tahun
Nama Program Pelatihan :
Desain Grafis
Tujuan pelatihan :
Peserta mampu mengoperasikan aplikasi desain grafis untuk menciptakan karya desain sesuai dengan prinsip dasar desain grafis dan project brief.
Kemungkinan Jabatan :
Desainer grafis muda, desainer grafis paruh waktu, desainer produk, staf percetakan, produsen kaos/mug/topi/tumbler/ID card dengan custom desain dll
Persyaratan Khusus:
1. Tidak buta warna
2. Usia 17 – 30 Tahun (Untuk Bekerja) / Maks 50 Tahun (untuk Wirausaha)
3. Pendidikan Min SMA / Sederajat
4. Mampu mengoperasikan komputer
Jadwal Kegiatan :
Lihat di Jadwal Kegiatan
Materi yang di ajarkan dalam pelatihan tersebut :
MATERI NON UNIT KOMPETENSI
- Mental Fisik dan Disiplin
- Keselamatan dan Kesehatan Kerja
- Motivasi Kerja
- Materi Lifeskill
- Materi Kewirausahaan
Materi yang di ajarkan dalam pelatihan tersebut :
MATERI UNIT KOMPETENSI
- Mengaplikasikan prinsip dasar desain
- Menerapkan prinsip dasar komunikasi
- Menerapkan pengetahuan produksi desain
- Menerapkan project brief
- Mengorganisasikan informasi terkait proyek desain
- Mengoperasikan perangkat lunak desain
- Menciptkan karya desain
- Mempresentasikan karya desain
TESTIMONI ALUMNI